Pastikan Anda sudah Menginstall Hitfilm Express Dan HandBrake, seperti yang sudah ada di tutorial sebelumnya. 


Pada tutorial kali ini saya akan memberi tahu cara mengkrop durasi dan Ukuran video dengan menggunakan hitfilm express dan mengcompres ukuran dari video yang akan di upload ke Instagram melalui Eezygram V2.0.


  1. Siapkan Video yang akan di Potong. 
  2. Buka HitFIlm Express, seperti biasa Anda harus membuat lembar baru dengan cara buka file lalu pilih New.

  3. Setting ukuran yang sesuai dengan ketentuan Eezygram, setelah selesai silahkan klik start Compositing.

  4. Settin durasi timeline menjadi satu menit dengan cara seperti gambar di bawah ini :
  5. Masukkan video yang akan di potong.

  6. Drag Video ke timline dan untuk zoom video nya silahkan Tekan Control+Scroll. lalu sesuaikan dengan ukuran dari format video agar terlihat cocok.

  7. Setelah di rasa cukup Silahkan Render Video dengan cara seperti gambar dibawah ini.

  8. Buat New Preset dengan ukuran 640x640 format MP4 seperti gambar di bawah ini :

  9. Drag Presets yang dibuat pada video yang akan di render.

  10. PIlih lokasi Rendering

  11. Klik kanan pada video yang akan di render,

  12. Tunggu proses Rendering sampai selesai. 
  13. Setelah Selesai buka Software HandBrake. 
  14. Drag Video yang sudah di render dari hitfilm tadi ke Handbrake sehingga Muncul seperti gambar di bawah ini.
  15. PIlih Lokasi File hasil rendering.

  16.  Centang Web Optimized, lalu Start Encode. Tunggu hingga proses selesai.

  17. Setelah Selesai, Anda tinggal upload Post Video tadi ke Eezygram dengan cara seperti tutorial post Video di artikel sebelumnya
    Bisa di lihat di Sini. https://alaweda.freshdesk.com/solution/articles/25000015925-tutorial-post-video-eezygram-v2-0